Harga cat avitex – Teruntuk Anda yang masih bingung mencari warna cat untuk kebutuhan dinding rumah, cat avitex adalah salah satu merk yang boleh untuk dicoba.
Cat avitex ini memiliki beragam pilihan warna yang menarik dari segi harga dan kualitas juga oke.
Bisa dibilang bahwa cat avitex termasuk dalam kategori cat yang murah, namun kualitas yang tidak murahan pastinya. Sehingga dalam pemanfaatannya, cat avitex dapat menambah nuansa keindahan di dalam rumah Anda.
Nah, dalam pembahasan kali ini akan kami sampaikan beberapa hal yang berkaitan dengan cat avitex.
Tabel Konten
Daftar Harga Cat Avitex Terbaru 2021
Sebelum membeli cat avitex untuk kebutuhan dinding rumah Anda, berikut ini merupakan hal yang perlu Anda ketahui tentang cat avitex.
Terdapat beerapa merk cat avitex yang terdiri atas:
- Cat Avitex Interior.
- Cat Avitex Exterior.
- Avitex Alkali Resisiting Primer.
- Cat Avitex One Coat.
- Cat Genteng Avitex / Avitex Roof.
- Avitex Plamir Tembok.
Nah, itulah beberapa merk yang harus Anda ketahui sebelum membeli cat avitex. Eits, sebelumnnya, apa Anda sudah tahu berapa harga cat avitex di tahun 2021 ini.
Hmm, kira kira berapa ya harganya? oke, langsung saja berikut ini daftar harga cat avitex yang akan kami sampaikan sesuai dengan rekomendasi merk cat avitex terbaru dari berbagai sumber terpercaya..
1. Cat Avitex Interior
Adapun daftar harga cat tembok avitex untuk semua varian yang akan kami sampaikan pertama adalah cat avitex interior.
Pada dasarnya cat avitex interior merupakan cat yang digunakan untuk bagian dalam rumah. Warna yang dihasilkan dari jenis car ini sangat lah bagus dan cocok untuk desain ruang tamu, kamar tidur sampai kamar mandi.
Warna cat avitex adalah matte atau tidak mengkilap.
Kualitas yang sangat baik sehingga cat avitex membuat tembok lebih tahan lama. Dalam proses pengecatan yang mamakai merk avitex dapat dilakukan dengan proses pengecatan 2 sampai 3 kali lapisan.
Apapun lapisan dasar yang membantu dalam proses perekatan dalam cat avitex supaya dapat menghasilkan cat ketahanan cat yang sempurna, Anda harus memberikan satu lapisan avitex alkali rasisting primer supaya dapat merekat secara sempurna.
Berikut ini merupakan harga cat avitex terbaru 2021 berbagai ukuran dan kemasan.
Ukuran Kemasan | Harga |
Cat Avitex 1 KG Interior | Rp. 33.800 |
Cat Avitex 5 KG Interior | Rp. 110.000 |
Cat Avitex 25 KG Interior | Rp. 517.000 |
2. Cat Avitex Exterior
Pastinya belum lengkap dong, kalu hanya membahasa cat dalam rumah saja tanpa membahasa cat untuk bagian luar rumah atau ruangan.
Nah, cat avitex in juga mengeluarkan suatu produk, dimana produk ini sangat hanya khusus dimanfaatkan dalam kebutuhan exterior atau luar ruangan.
Dilengkapi dengan taknologi tambahan yaitu UV shield, jenis cat avitex exterior ini dapat melindungi tembok dari sinar matahari dan cuaca yang lumayan ekstrim, dan ntuk hasil warna cat avitex jangan diragukan lagi.
Pastinya cat avitex dapat menghasilkan warna cat yang tahan lama atau tidak mudah pudar.
Terdapat beberapa warna warna cat avitex yang menarik untuk dinding luar Anda pastinya, dan berita terbaiknya tersedia beberapa macam kemasan.
Cat avitex telah mengeluarkan beberapa kemasan berbagai ukuran untuk memudahkan Anda dalam memanfaatkan sesuai dengan kebutuhan, adapun takaran kemasan cat avian ini diantaranya: 1 kg, 5 kg, 25 kg.
Selain berkualitas tinggi cat avitex mudah sekali untuk dicuci, cepat kering dan sangat mudah dalam aplikasi ke dinding atau tembok.
Nah, pastinya kepo dong dengan harga cat avitex exterior 2021 terbaru langsung saja cek dibawah ini.
Ukuran Kemasan | Harga |
Cat Avitex 1 KG Exretior | Rp. 32.000 |
Cat Avitex 5 KG Exterior | Rp. 157.000 |
Cat Avitex 25 KG Exterior | Rp. 720.000 |
3. Cat Avitex Alkali Resisting Primer
Selain ada cat avitex exterior dan interior seperti data yang diatas, ternyata terdapat juga cat tembok dasar avitex. Cat tembok avitex ini berguna sebagai lapisan dasar untuk mendukung dalam proses perekatan dan memaksimalkan warna dan ketahanan cat avitex.
Varian cat avitex alkali resisting primer yang mengandung akrilik emulsion yang tahan terhadap garam alkali dan effloresence yang dapat meningkatkan daya rekat cat tembok.
Dalam pemakaiannya cat dasar avitex ini dapat digunakan sebagai pendukung cat avitex interior dan exterior.
Nah, oke sekali kan cat avitex ini, berikut ini daftar harga cat alkali resisting primer.
Ukuran Kemasan | Harga |
Cat Avitex Alkali Resisting Primer 4 K | Rp. 110.000 |
Cat Avitex Alkali Resisting Primer 21 KG | Rp. 539.000 |
4. Avitex One Coat
Untuk Anda yang mencari cat yang mampu menutupi tembok dan plafon secara sempurna, cat avitex one coat adalah solusinya.
Dengan demikian cat jenis ini tidak kalah bagus apabila dibandingkan dengan cat plafon yang dihargai lebih mahal dari pada cat avitex one coat. Adapun cat avitex ini lebih cepat kering dan tahan terhap jamur.
Ukuran Kemasan | Harga |
4,5 KG | Rp. 125.000 |
21 KG | Rp. 550.000 |
5. Cat Genteng Avitex dan Seng
Tahukah Anda jika avitex juga mengeluarkan cat genteng, cat genteng avitex ini dinamakan dengan avitex roof.
Berbahan dasar akrilik yang diformulasikan dengan pigmen supaya mampu melindungi genteng dari beberapa faktor dari luar seperti cuaca ekstrim.
Cat ini sangat cocok untuk genteng asbes, seng dan plesteran semen. Wow, hebat juga ya, satu merk produk memiliki kegunaan dan mafaat yang sangat banyak.
Tapi tahukah Anda berapa harga cat avitex roof ini? nah berikut ini merupakan daftar harga cat genteng merk avitex berbagai kemasan dan ukuran.
Ukuran Kemasan | Harga |
4 KG | Rp. 145.000 |
20 KG | Rp. 830.000 |
6. Avitex Plamir Tembok
Cat avitex plamir yang berfungsi sebagai penutup retakan dan lubang yang sering terjadi pada tembok yang tidak rata.
Sehingga cat avitex jenis ini tidak kalah bagusnya dari cat plafon merk lain, walaupun dari harga lebih murah, namun sudah dilengkapi dengan anti jamur yang melindungi permukaan tembok.
Adapun untuk daftar harga untuk avitex plamir tembok ini adalah:
Ukuran Kemasan | Harga |
Avitex Palmir 5 KG | Rp. 65.000 |
Avitex Plamir 25 KG | Rp. 319.000 |
Katalog Kode Warna Cat Avitex 2021
Setelah mengetahui tenteng harga cat avitex dari data diatas, kita lanjutkan pembahasan mengenai katalog warna cat avitex brands pilihan gambar terbaru 2021.
Nah, seperti yang kita ketahui bahwa, setiap merk cat memiliki warna yang beragam, tujuannya supaya dapat menyesuaikan sesuai dengan kebutuhan. Warna-warna yang terdapat pada cat avitex juga memeiliki tujuan untuk memperindah dalam kebuuhan cat interior dan exterior.
Tapi, mungkin Anda bingung warna cata avitex apa yang sangat cocok untuk hal tersebut?
Berikut ini, akan kami sampaikan daftar warna favorit cat avitex dan kode nomor supaya Anda dapat dengan cepet menentukan warna cat.
Katalog Warna Cat Avitex Avian
Setelah mengetahui melihat gambar warna cat avitex diatas, berikut ini rincian warna dan kodenya:
- SB : super black
- 021 : coral pink
- 040 : cream
- 050 : soft yellow
- 053 : pale primrose
- 093 : ash grey
- 213 : lime green
- 246 : pearl white
- 250 : aspen leaf
- 260 : green bay
- 500 : daffodil
- 522 : apricot
- 600 : blue harmony
- 601 : blue romance
- 602 : sky way
- 610 : earth yellow
- 615 : sunset
- 620 : apple green
- 621 : cool lime
- 622 : fresh green
Cat te,bok avitex dapat menempel secara sempurna untuk tembok rumah dengan tambahan beberapa pigmen sehigga warna lebih awet dan tahan lama.
Adaun dalam penampilhan warna mate pada cat avitex avian dengan padat 50% sampai dengan 60%. Catatan penting bahwa sebelum melakukan proses pengecatan diperlukan melakukan pembersihan dan memastikan permukaan tembok kering, bersih tanpa debu.
Tujuan dalam melakukan hal ini untuk memperoleh hasil yang sempurna.
Nah, iulah gambar katalog warna cat avitex avian brans dan kode warna.
Kelebihan Dan Kekurangan Cat Avitex
Berikut ini merupakan kelebihan dari cat avitex 2021 yang wajib Anda ketahui, langsung saja cek dibawa ini.
Kelebihan Cat Avitex
Berikut ini merupakan kelebihan yang dimiliki oleh cat avitex, diantaranya:
- Tahan terhadap iklim tropis yang ekstrim.
- Memiliki cat atap untuk melindungi perubahan cuaca yang ekstrim.
- Tahan pudar dan memiliki ciri khas warna yang menarik.
- Nilai jual yang cukup murah dengan kualitas yang sangat bagus,
Itlah beberapa poin tentang kelebihan atau keunggun dari cat avitex.
Kekurangan Cat Avitex
Adapun kekurangan yang harus Anda ketaui tentang cat avitex adalah;
- Memiliki sedikit varian warna.
- Tidak memiliki produk yang bebas merkuri.
- Belum memiliki produ yang tahan dengan sikatan
Itulah beberap hal yang tentang kekurangan cat avitex.
Jadi kesimpulannya, setiap produk dan merk seperti cat avitex ini, bahwa setaip jenis cat dan brands memiliki nilau keunggulan dan kekurangan masing-masing.